DonkeyMails.com: No Minimum Payout

Senin, 11 Mei 2009

Mengubah Judul Blog Menjadi Judul Post

Wah, ini tutorial yang baru aku praktikan beberapa hari yang lalu. Tutorial mengubah judul blog menjadi judul post ? Pasti kawan bingung tentang judul dari posting kali ini, ini adalah salah satu cara agar blog kita search engine friendly alias SEO. Untuk lebih jelas tentang apa yang saya jelaskan, silahkan lihat gambar dibawah ini :

mengubah tittle blog menjadi Tittle post
Untuk membuat seperti gambar di atas, silahkan ikuti langkah-langkah berikut :

  • Silahkan kawan masuk ke blogger
  • Klik Tata Letak ==> Edit Html
  • Beri tanda centang pada tulisan Expand Template Widget
  • Silahkan kawan cari kode berikut

<title><data:blog.pageTitle/></title>

  • Ganti kode tadi dengan kode ini

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'>
<title><data:blog.title/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/> - <data:blog.title/></title>
</b:if>

  • Silahkan kawan klik Simpan

Bagaimana, sekarang tittle blog atau judul blog kawan sudah SEO dan selamat bereksperimen.

13 komentar:

  1. o gitcu... yayaya
    mampir balik :)

    BalasHapus
  2. Boleh minta no hp or no tlp nya?
    kirim ke no ku ya 021-91393264

    BalasHapus
  3. wah tambah ilmu nich.. salam kenal ya..

    BalasHapus
  4. Thx yah, akhir'x dapet juga tutor'x, hehehe....
    Btw, punya gue kok bisa beda yah...
    Pake tanda (-), bukan (|)....

    BalasHapus
  5. pantas diaplikasikan yang satu ini, thanxs.

    BalasHapus
  6. makasih om dah bisa ,tapi kok URLnya ga berubah mis:
    judul post:Indonesia Java International Destination,National Park Bromo-Semeru
    di url tetap http://xxxxxx.blogspot.com/2010/01/national park
    kok ga berubah jadi Indonesia Java

    thanks.

    BalasHapus
  7. Hatur Nuhun kawan .....!

    blog saya jadi bagus

    BalasHapus
  8. thanks info nya sob..bermanfaat sekali.

    BalasHapus

Sialahkan kawan berkomentar tentang artikelnya...karena komentar kawan sangat berarti bagi blog ini...^_^ salam Blogger